Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

Bagaimana cara membaca dan menggunakan tabel AQL di Industri

Bagaimana cara membaca dan menggunakan tabel AQL di Industri Tabel AQL adalah Tabel pengecekan suatu barang yang dilakukan berdasarkan sampling/perwakilan, karena pengecekan 100% barang tidak lah efektif dan juga tidak dianjurkan,karena sudah dilakukan cek 100% pada saat proses pembuatannya. Tabel AQL ditunjukkan dengan beberapa level, semakin kecil levelnya semakin ketat cara pengecekannya Contoh AQL 1.0 % akan lebih ketat levelnya dibandingkan dengan AQL 2.5 % Pengertian dari AQL  (Acceptable Quality Level) adalah prosentase/tingkat cacat paling tinggi yang diperbolehkan oleh buyer. Lebih jelas kami sajikan contoh perhitungannya. Tabel 1. General Inspection Levels dan Specific Inspection Levels Tabel 2.  Standar major  dan  standar minor Tabel 3. Standar major 2.5% dan standar minor 4.0% Misal : Buyer menentukan menggunakan tabel AQL 1.5 single sampling Level I dengan tabel sbb: Jika misal qty order 6000pcs, maka kita sorot baris qty 3201